CONTOH SOAL TES ONLINE (TERTULIS) CALON FASILITATOR DAERAH PROGRAM PENGEMBANGAN KEPROFESIAN BERKELANJUTAN (PKB)
Berikut ini Latihan atau Contoh Soal Tes Online atau Tertulis Calon Fasilitator Daerah (Fasda) Program Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan (PKB) Kabupaten/Kota dan Provinsi
1. Kebijakan pendidikan program Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan bertujuan untuk ....
A. Menambah wawasan dan kompetensi guru sesuai dengan sertifikasinya
B. Meningkatkan hasil belajar siswa secara optimal
C. Meningkatkan kompetensi dan profesionalitas guru madrasah melalui kegiatan pengembangan diri , publikasi ilmiah, dan karya inovasi.
D. Melaksanakan program renstra
Posting Komentar untuk "CONTOH SOAL TES ONLINE (TERTULIS) CALON FASILITATOR DAERAH PROGRAM PENGEMBANGAN KEPROFESIAN BERKELANJUTAN (PKB)"