Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Soal dan Jawaban Sistem Operasi Jaringan Test Formatif Bab XIV

Soal !
  1. Apa saja yang di maksud dengan sistem event pada sistem operasi ?
  2. Apa saja fasilitas log yang disediakan oleh syslog pada sistem Linux ?
  3. Mengapa pengelolaan event diperlukan pada sistem operasi ?
  4. Apakah memungkinkan untuk suatu event menerima lebih dari satu prioritas oleh syslog ?
  5. Apabila terjadi kerusakan yang cukup parah pada sistem komputer saat ini, apa yang dapat di lakukan terhadap syslog agar user/administrator tetap dapat menganalisa detail kerusakan yang terjadi?
Jawab !

1. Sistem event adalah sistem yang mengelola berbagai event/kegiatan yang terjadi selama sistem operasi berjalan.

2. - auth dan authpriv : Log untuk autentukasi
    - Corn : Log untuk layanan umum ( crot dan atd )
    - daemon : log untuk layanan umum ( DNS, NTP, dll)
    - FTP : Log untuk server FTP
    - Kern : Log untuk kernel
    - LPR : Log untuk pencetakan ( Printting )
    - Mail : Log untuk Email
    - Syslog : Log dari layanan syslog sendiri
    - User : Log dari user ( Umum )

 3. Karena Event di catat oleh syslog untuk didentifikasi sebagai user prioritasnya dan juga karena event sangat membantu user / administrator dalam menganalisa masalah yang terjadi pada sistem, baik yang dihasilkan oleh sistem sendiri maupun oleh user yang menggunakan sistem ini.

4. Tidak memungkinkan karena syslog telah memprioritaskan satu jenis prioritas ( diperhitungkan sesuai prioritas yang tinggi ) untuk satu event.

5. Maka kita dapat memilih file backup syslog tersebut, melakukan backup file log yang ada dalam format terkompresi dan mengosongkan file log tersebut.

Apabila ada Kesalahan Silahkan Comment di Bawah :)
Bona Pasogit
Bona Pasogit Content Creator, Video Creator and Writer

Posting Komentar untuk "Soal dan Jawaban Sistem Operasi Jaringan Test Formatif Bab XIV"

close